Mirror

Sinopsis

 

Kikan adalah seorang gadis SMA yang ceria dan suka jahil. Disekolahnya dia sering sekali menakuti-nakuti teman-temannya dan menjahili mereka. Tapi suatu ketika ia bernasib sial, setelah menakuti Dea dan Lena, ia terjatuh. Sejak itulah sejumlah keanehan harus dihadapi Kikan, dia seperti mempunyai kemampuan yang orang biasa tidak memilikinya. Tapi justru kekuatan ini yang membuatnya tersiksa. Setelah itu Kikan selalu mengalami hal-hal aneh, setiap akan ada hal-hal yang menakutkan yang akan dialami orang-orang disekitarnya, sepertinya dia bisa merasakannya melalui media cermin yang ada. Satu persatu orang-orang yang ada disekitarnya mulai mengalami hal-hal yang membawa mereka kepada maut. Hal ini sangat menyiksa batin Kikan. Kegalauan hatinya ini hanya bisa diceritakannya kepada teman sekelasnya Doni. Doni yang prihatin berusaha membantunya. Tapi disamping itu semua dari dulu Doni sebenarnya diam-diam mencintai Kikan, sayang Kikan mengabaikannya. Ungkapan perasaan Doni tak pernah ditanggapi Kikan. Akankah Kikan mampu menghadapi Takdir yang sudah digariskan, dan nasib yang sudah ditentukan? Semua adalah kuasa lliahi!!! Namun percayalah cinta sejati akan memberi daya hidup bagi pemiliknya. Cinta sejati memang tak akan pernah mati.


Cast n Crew

 

Nirina Zubir

Jonathan Mulia

Henidar Amroe

Indra Brasco

Unique Priscilla

Ichi Nuraini

Vida Sylvia Pasaribu

Ira Wibowo

Joshua Pandelaki

 

SPECIAL APPEARANCE

Moh. Leo Lumanto

 

CREW

Director : Hanny R. Saputra

Producer : Novi Christina

Executif Producers : Leo Sutanto, Elly Yanti Noor

Co. Producers : Heru Hendriyarto,Mitzy Christina, Cindy Christina

Line Producers : Dani Sapawie,Luma Productions

Story by : M.Leo Lumanto

Script writer : Armantono

Film Editor : Wawan IW

Casting Director : Tujuh Management

2nd Director Of Photografi : Rei Supriyardi

Music by : Dian HP

Sound Engineer : Adityawan Susanto

Sound recordist : Adimolana

Art Director : Eros Eflin,Iwan Setyabudiman

Costum Designer : Chitra Subijakto


Production Stils

 

Release date : 27 Oktobe 2005

Genre : Romance Suspence

Movie Duration : 115 menit

Theme Song : “Cinta Itu” by Astrid

Produced by : SONY BMG MUSIC Ent.Indonesia

Format : 35 mm

Sound : DOLBY Stereo Lisence